Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2011

Proposal Pembangunan pondok pesantren Roudlotul Maghfurin desa Binagara kec.wasile selatan Kab.Halmahera Timur Prop.Maluku Utara.

Haltim Rabu 25 februari 2011 . Assalamualaikum warohmatullohi wa barokatuh ,kepada Yth Bpk/Ibu/Saudara/saudari /kaum muslimin dan muslimat di manapun berada. Pertama tama mari kita panjatkan puja dan puji sukur kita kehahadirat Allah SWT Yang telah melimpahkan ni'mat ni'matnya kepada kita semua yang kedua sholawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada kekasih kita,orang yang selalu kita nanti-nantikan syafa'atnya yaitu Baginda Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan para shabatnya dengan bacaan ALLOHUMMA SHOLLI WASALLIM ALA SAYIDINA MUHAMMAD WA ALHI WASHOHBIHI WA SALLIM AJMA'IN Semoga kita semua mendapatkan syafa'atnya kela' di yaumil mahsyar Amin ya Robbal alamin , selanjutnya kami Pengurus dan Panitia pembangunan Pondok Pesantren Roudlotul Maghfurin Binagara ingin mengetuk hati nurani saudara saudari muslim di manapun berada untuk ikut besama sama memperjuangkan Agama Allah dengan cara ikut berpartisipasi memberikan bantuan moril dan materiil untuk pemban

Ciri khas pesantren Tahfidzul Qur'an Roudlotul Maghfurin binagara

Gambar
Sistem pengajaran di pesantren Roudlotul Maghfurin Binagara .1.Pengajian Alquran sistem sorogan : Pengajaran dengan sistem privat satu persatu murid menghadap syeh /kiai/ustadz untuk membacakan pelajaran Alqur'an dan kemudian guru mendengarkan dengan saksama kemudian syeh membenarkan bacaan bacaan murid yang keliru ,cara ini sangat efektif di gunakan di kalangan pesantren selama berabad abad ,jadi istilahnya murid itu langsung musafaah (mengadu suara bacaan )antara murid dan syeh, guru membaca murid mendengarkan kemudian murid membaca baca'an dengan baik menirukan bacaan yang di baca gurunya.