Ciri khas pesantren Tahfidzul Qur'an Roudlotul Maghfurin binagara

Sistem pengajaran di pesantren Roudlotul Maghfurin Binagara .1.Pengajian Alquran sistem sorogan : Pengajaran dengan sistem privat satu persatu murid menghadap syeh /kiai/ustadz untuk membacakan pelajaran Alqur'an dan kemudian guru mendengarkan dengan saksama kemudian syeh membenarkan bacaan bacaan murid yang keliru ,cara ini sangat efektif di gunakan di kalangan pesantren selama berabad abad ,jadi istilahnya murid itu langsung musafaah (mengadu suara bacaan )antara murid dan syeh, guru membaca murid mendengarkan kemudian murid membaca baca'an dengan baik menirukan bacaan yang di baca gurunya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

sholawat HUQUQILLAH DAN DO'A SAYID IMAM ALI BA'ALAWI

Pondok Pesantren Putra Putri Roudlotul Maghfurin Binagara